Selasa, 09 Februari 2021

3 Prinsip dan Rahasia Kesuksesan Jack Ma

Tuesday, February 09, 2021

 

1. Jangan Pernah Berhenti Belajar

 

Jack Ma ketika masih remaja menghabiskan waktunya dengan bermain di sekitar hotel yang ada di dekat rumahnya. Kemudian menawarkan diri sebagai pemandu gratis kepada turis asing di sana.

 

2. Pekerjakan orang yang tepat

 

Jack Ma berpendapat bahwa karyawan haruslah seseorang yang lebih pintar dari kita.

 

Jack menekankan bahwa mereka yang tepat, selain yang lebih pintar adalah orang-orang yang memiliki semangat belajar tinggi dan ambisius mengejar mimpi bersama.

 

 

3. Berpikir Jauh Kedepan

“Seorang pemimpin wajib memiliki visi kedepan dan mampu mengajak bawahannya untuk mengejar mimpi bersama.”

 

Jack Ma Menambahkan “Hanya satu orang yang berkata kepada saya, jika kamu ingin melakukannya, coba saja! Kalau tidak berhasil, ya kamu bisa kembali melakukan pekerjaan yang kamu lakukan sebelumnya.”

 

Seletah kejadian tersebut, Jack berpikir semalaman dan akhirnya memutuskan dengan tekad bulat. “Bahkan bila ke-24 orang teman saya menolak ide ini, saya akan tetap melanjutkannya.” Dengan tekad yang kuat inilah ia berhasil membuat Alibaba sukses hingga hari ini.

 

Sumber: Alissa Taufiq. 2020. Belajar Cara Berpikir dan Bekerja Para Miliader Dunia. Yogyakarta: Araska. P. 167-169

 

0 komentar :

Posting Komentar

Terima kasih telah berkenan mengunjungi situs ini.